Lowongan Kerja BUMN Bandung PT. Geo Dipa Energi (Persero)

PT. Geo Dipa Energi (Persero) membuka lowongan kerja untuk posisi-posisi berikut ini :

Power Plant Facility Staff
Job Description :
  • Menganalisa dan memberikan masukan atau improvement terhadap otomasi dan control system (SCADA, DCS, PLC BAS)
  • Menganalisa dan memberikan masukan atau improvement terhadap proses Electrical, Instrument dan Control yang ada pada pembangkit
  • Menganalisa dan menyusun logic control sebuah pembangkit apabila diperlukan
  • Melakukan proses perencanaan pembangunan fasilitas peralatan dan pembuatan program kerja yang baik
  • Menganalisa dan melakukan improvement terhadap kemajuan teknologi industri yang terbaru
  • Membantu dalam menyusun rencana kerja, produksi dan anggaran Perusahaan
  • Memberikan bantuan untuk kelancaran operasional Unit Dieng dan Patuha secara rutin
  • Membuat, memeriksa, melengkapi, dan memberikan masukan dalam penyusunan Kerangka Acuan Kerja (KAK) atau Kerangka Acuan Teknis (KAT) terkait proses investasi dan improvement Perusahaan
  • Membuat Estimate Engineering atau Harga Perkiraan Sendiri berdasarkan dengan harga kewajaran di pasar
  • Membuat Market Survey Contractor/Services
  • Membantu tim procurement dalam menyusun rencana kerja, evaluasi pengadaan, serta memantau seluruh proses pengadaan sesuai dengan ketentuan yang berlaku
  • Melakukan proses QC untuk memastikan semua berada dalam kontrak yang disepakati
  • Pendaftaran sebelum 4 Desember 2020
Minimum Qualifications :
  • Pendidikan S1 Teknik Elektro dan Intrumentasi
  • Memiliki pengalaman Min. 3 tahun pada pekerjaan Elektrikal, Instrumetasi, dan Control
  • Memiliki pengetahuan tentang operasional panas bumi
  • Bersedia ditempatkan di wilayah kerja Patuha atau Dieng

Contract Administration Staff
  • Job Description :
  • Membuat dan menyusun draft perjanjian sesuai dengan jenis pekerjaan
  • Melakukan review terhadap draft perjanjan yang sudah ada
  • Membantu wakil pengguna dalam membuat addendum perjanjian
  • Menyiapkan dan mendokumentasikan kontrak-kontrak dan administrasi dalam pengadaan barang dan jasa
  • Mendokumentasikan peraturan pemerintah yang terbaru terkait pengadaan barang dan jasa
  • Membantu proses pengadaan barang dan jasa
  • Mambantu menyusun laporan bulanan Departemen Procurement
  • Membantu dalam penyusunan RKAP
  • Memastikan semua proses pengadaan yang dijalankan sesuai dengan pedoman yang bertaku di Perusahaan
  • Pendaftaran sebelum 4 Desember 2020
Minimum Qualifications :
  • Pendidikan S1 Hukum
  • Memliki pengalaman Min. 2 tahun di lingkup pakarjaan yang sama
  • Memahami aspek administrasi, legal, teknis, dan keuangan dalam proses pengadaan barang dan jasa
  • Bersedia ditempatkan di wilayah kerja Patuha atau Dieng

Project & Cost Control Staff
Job Description :
  • Melakukan review jadwal pelaksanaan proyek yang disiapkan oleh kontraktor EPC berupa master schedule dan jadwal peleksanaan pekarjaan bulanan dan per tiga bulanan
  • Melakukan pemantauan pekerjaan dan pengendalian pelaksanaan pekerjaan agar sesuai dengan jadwal penyelesalan pekerjaan dan melakukan pemantauan biaya proyek yang berjalan
  • Mempersiapkan amandemen kontrak apabila terdapat bagian pekerjaan yang mengharuskan addendum dan membuat analisa penyebab addendum
  • Menyiapkan laporan bulanan proyek laporan berkala lainnya dengan bidang Engineering dan Layanan Umum
  • Melaksanakan proses dokumentasi seluruh dokumen yang ada di dalam tim proyek
  • Melaksanakan proses peralihan atau serah terima atas dokumen dari dan ke tim proyek
  • Pendaftaran sebelum 4 Desember 2020
Minimum Qualifications :
  • Pendidikan S1 Teknik
  • Memiliki Pengalaman Min. 5 tahun di proyek pemboran atau EPC
  • Bersedia ditempatkan di wilayah kerja Patuha atau Dieng


Bagi yang berminat dan memenuhi persyaratan, silakan melakukan pendafaran secara online melalui laman kalibrr: https://www.kalibrr.id/c/pt-geo-dipa-energi/jobs

Post a Comment

0 Comments