Lowongan Kerja Supervisor Evaporator | PT Jaya Fermex

Persyaratan

1. Pendididikan min D3/ S1 Teknik kimia/ Teknik Mesin/ Teknik Lingkungan / Process Engineering.

2. Pengalaman bekerja sebagai spv min 1 tahun pada sistem evaporator pada industri petrokimia, agrokimia, farmasi, polimer, cat dan oleo kimia. 

3. Menguasai sistem pemeriksaan, perawatan dan perbaikan WWTP & WTP

4. Memiliki analisa dan tingkat ketelitian yang baik

5. Menguasai bahasa Inggris

6. Memiliki kemampuan berkomunikasi dengan baik

7. Lokasi Penempatan: Depok



Tanggung Jawab

1. Kelancaran Operasional Mesin Evaporator

2. Memastikan produk dari Evaporator sesuai dengan standart

3. Melakukan komunikasi serta mengkoordinasi operator

4. Menjaga sistem Evaporator berjalan normal dan mencegah breakdown mesin.

5. Merencanakan preventif maintenance.

6. Melakukan pengajuan bahan dan spare part yang diperlukan.

7. Melakukan komunikasi dan koordinasi dengan departemen lain dan pihak luar lain yang diperlukan.

8. Menjaga hasil produk dan rasio recovery sesuai standar.

9. Mengatur dan mengkoordinir kebersihan dan kerapian area sesuai sistem manajemen yang berlaku.

10. Melakukan pelaporan berkala

11. Memonitor kegiatan rutin pengelolaan air bersih dan pengoperasian peralatan WWTP

12. Menangani kerusakan secara langsung dan mengambil tindakan perbaikan dalam situasi darurat

13. Memeriksa jadwal pemeriksaan harian dan laporan kegiatan harian

14. Membuat laporan situasi dan tindakan di area RO kepada atasan

15. Melakukan perangkaian dari design dan sistem evaporator




Post a Comment

0 Comments